Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label cara mengatasi ngantuk saat belajar di sekolah

5 Cara Ampuh Mengatasi Ngantuk Saat Belajar

Bagi sebagian siswa, masalah terbesar ketika belajar di sekolah adalah rasa ngantuk. Entah anda begadang malamnya ataupun tidak, ketika mendengar guru menerangkan apalagi jika nada suaranya adem ayem pasti lama-kelamaan anda akan mengantuk. Jujur saya pun begitu, bahkan beberapa kali saya kegep sama guru lagi tidur di pojokan. Akhirnya terlintas di benak saya untuk mencari solusi agar tidak mengantuk saat belajar di sekolah. Nah berikut ini adalah caranya... Baca juga : Cara Jitu Meningkatkan Minat Baca agar Kamu jadi sepintar Albert Einstein 1. Motivasi Cari motivasi untuk apa anda belajar. Coba bayangkan jika anda malas-malasan saat belajar, maka apa yang akan terjadi pada orang tua anda yang telah melahirkan, merawat, dan mendidik anda. Apa mereka akan merasa kecewa saat anda tidak bisa membahagiakannya di hari tuanya. Dengan itu anda akan merasa bersemangat demi masa depan anda. 2. Paksakan diri Nah, karna anda yang mengontrol semua yang ada dalam diri anda. Maka