Langsung ke konten utama

Postingan

5 Cara Ampuh Menghilangkan Rasa Takut dalam 1 Menit

Rasa takut memang terkadang muncul disaat kita dilanda ketidakpastian. Sehingga kita akan ragu dalam melakukan sesuatu. Nah, maka itu rasa takut harus segera dihilangkan dalam diri anda. Karena jika tidak, maka rasa takut itu akan terus melekat dalam diri kita dan bertransformasi menjadi phobia yang lebih sulit dihilangkan. Namun, sebenarnya rasa takut memang benar-benar tidak ada alias cuma ada di pikiran. Jadi ketakutan itu hanya pikiran negatif anda saja dan ketakutan itu juga belum tentu terjadi. Sebelumnya, anda harus tahu hal apa saja yang anda takuti kemudian hilangkan sedikit demi sedikit dengan cara ini. Berikut adalah beberapa cara untuk menghilangkan rasa takut . 1. Pasang Mindset Karena rasa takut muncul di dalam pikiran, maka anda harus pasang mindset bahwa takut itu cuma perasaan. Tidak ada yang perlu ditakuti, karena semua ada dalam jangkauan anda. Biasanya anda takut ketika melakukan hal yang salah. Hal yang perlu anda lakukan adalah sedikit bersikap cuek te

5 Cara Ampuh Mengatasi Ngantuk Saat Belajar

Bagi sebagian siswa, masalah terbesar ketika belajar di sekolah adalah rasa ngantuk. Entah anda begadang malamnya ataupun tidak, ketika mendengar guru menerangkan apalagi jika nada suaranya adem ayem pasti lama-kelamaan anda akan mengantuk. Jujur saya pun begitu, bahkan beberapa kali saya kegep sama guru lagi tidur di pojokan. Akhirnya terlintas di benak saya untuk mencari solusi agar tidak mengantuk saat belajar di sekolah. Nah berikut ini adalah caranya... Baca juga : Cara Jitu Meningkatkan Minat Baca agar Kamu jadi sepintar Albert Einstein 1. Motivasi Cari motivasi untuk apa anda belajar. Coba bayangkan jika anda malas-malasan saat belajar, maka apa yang akan terjadi pada orang tua anda yang telah melahirkan, merawat, dan mendidik anda. Apa mereka akan merasa kecewa saat anda tidak bisa membahagiakannya di hari tuanya. Dengan itu anda akan merasa bersemangat demi masa depan anda. 2. Paksakan diri Nah, karna anda yang mengontrol semua yang ada dalam diri anda. Maka

5 Cara Praktis Bermain Game Android di PC atau Laptop dengan Mudah dan Cepat

Bermain game adalah hal yang menyenangkan. Akan tetapi, layar smartphone yang terlalu kecil dan RAM yang tidak begitu besar terkadang membuat game tidak berjalan dengan lancar. Untungnya ada solusi dari masalah ini, yaitu dengan bermain game android (smartphone) di laptop atau PC. Tentunya anda tidak bisa mendownload game android kemudian dimainkan di laptop, melainkan menggunakan sebuah emulator. Emulator  adalah perangkat lunak (software) yang tidak lain adalah program yang dibuat untuk meng emulasi suatu aplikasi maupun game agar dapat berjalan atau dimainkan di sistem operasi lain. Dengan emulator, kita juga bisa menjalankan aplikasi smartphone di laptop ataupun komputer. Nah, sangat mengasyikkan sekali bukan, akan tetapi beberapa emulator terkadang membutuhkan spesifikasi laptop yang tinggi untuk memaksimalkan performa. Nah, berikut ini adalah beberapa emulator untuk bermain game Android di PC atau laptop . 1. Genymotion Sama seperti emulator lainnya, genymotion dapat a

7 Cara Jitu Meningkatkan Semangat Belajar tanpa Kata-Kata Motivasi

Pagi-pagi udah lemes. Ini ucapan yang sering diucapkan oleh guru ketika kita terlihat tidak bersemangat saat belajar di sekolah. Memang saat ini belajar bukan lagi sebuah kewajiban bagi para siswa, melainkan hanya pilihan. Disaat mood siswa sedang rendah, pasti akan ada rasa malas yang berlebih untuk belajar. Akhirnya siswa bisa ketinggalan materi dan prestasi pun kian menurun. Untuk itu, disini kita memerlukan moodboster untuk membangkitkan kembali semangat belajar pada diri kita sendiri. Jika anda semangat belajar, maka anda akan senang dalam belajarnya, sehingga anda akan menganggap semua pelajaran itu mudah ditaklukan. Ini sangat baik. Malah mereka yang bosan dan malas-malasan karena menganggap pelajaran tersebut sulit dan guru yang mengajar pun dianggap galak padahal tegas. Nah, berikut ini adalah beberapa cara agar semangat belajar di sekolah. 1. Pasang Mindset bahwa belajar itu menyenangkan Pertama-tama, anda harus memasang mindset bahwa belajar itu menyenangkan. Mis

5 Tanda yang Nunjukkin Kalo Gebetan Gak Suka Sama Kita

Kalo kita suka sama seseorang, ada dua kemungkinan yang paling menyedihkan. Pertama dia sudah punya pacar dan yang kedua dia gak suka sama kita. Jika seorang cowok menyukai cewek, tentu cowok tersebut akan berjuang untuk mendapatkan hati si cewek. Tapi, beda lagi permasalahannya kalo ternyata si cewek gak suka sama cowok tersebut. Nah, sebelum anda ditolak mentah-mentah saat nembak di pasar malem. Alangkah baiknya untuk mengetahui apakah gebetan anda menyukai anda atau tidak. Anda bisa mengetahuinya lewat bahasa tubuh, perlakuan dia terhadap kita dan tanda-tanda lainnya. Nah, berikut ini adalah beberapa tanda yang menandakan bahwa gebetan emang gak ada rasa kamu. 1. Tidak mau melakukan kontak mata Ada dua kemungkinan saat gebetan gak mau melakukan eye contact dengan kita, pertama yaitu jika dia orangnya pemalu biasanya akan memiliki masalah kontak mata dan yang kedua ini sangat menyedihkan yaitu dia gak suka sama kita. Saat kamu menatap matanya, dia selalu saja menghindar

Ini 5 Alasan Kenapa Cewek Gak Pernah Ngechat Kita Duluan

Kalo udah ngomongin cewek, gak ngerti lagi deh gimana alur kehidupannya. Pokoknya susah banget buat ditebak. Kadang cewek perhatian kadang juga dia sangat cuek kepada kita. Nah, bagi kalian yang sering ngechat cewek duluan, pasti bingung kenapa cewek tersebut gak pernah melakukan hal yang sama terhadap anda,. Hal ini tentu semakin membuat para cowok kebingungan. Terkadang cewek bertindak seolah sangat sulit untuk didapatkan. Ini yang dapat membuat cowok memilih untuk mengundurkan diri, dan setelah itu si cewek dengan enaknya berkata, "Ih gak ada perjuangannya sama sekali". Padahal apa yang kita lakukannya berbanding terbalik dengan apa yang dia lakuin terhadap kita. Baca juga : Inilah 5 Alasan Kenapa Cewek Gak Pernah Ngechat Cowok Duluan Untuk itu, sebelum anda benar-benar putus asa, cobalah untuk mengetahui beberapa alasan kenapa cewek gak pernah ngechat duluan. 1. Gengsi Gengsi cewek itu memang tinggi. Kalo gak percaya liat aja di mall-mall, coba gw tanya apak

7 Cara Ampuh Menghilangkan Kebiasan Alay dengan Mudah dan Cepat

Orang yang bersifat alay terkadang sangat menjijikan bagi orang lain disekitar. Sebagian dari orang alay memang tidak menyadari bahwa dirinya alay, maka itu alaynya orang tersebut semakin menjadi-jadi karena mereka tidak sadar akan sifatnya. Seseorang bisa menjadi alay karena beberapa faktor seperti misalnya keluarga. Seseorang yang memiliki keluarga yang beriwayat alay atau lebay, kemungkinan akan tertular alay juga. Namun, hal tersebut bisa dicegah dan juga diatasi, asalkan ada niat dalam hati anda untuk membuang sifat tersebut. Karena sifat alay dalam diri anda itu sangat tidak baik bagi keturunan anda nanti. Nah, berikut ini adalah beberapa cara agar anda tidak alay . Baca juga : cara menjadi introvert yang elegan 1. Tenang Ketenangan sangat dibutuhkan dalam diri setiap orang. Karena jika seseorang tidak bisa tenang, maka orang tersebut akan menjadi lebih banyak bicara, ini akan membuat orang tersebut dicap sebagai pengganggu dan orang tersebut juga akan diremehkan oleh